PERBANDINGAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN PPKN DENGAN MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN ONLINE DAN PEMBELAJARAN TATAP MUKA PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 REJOSO TAHUN 2020

Stiaji, M. Icbram Rangga Dayu (2020) PERBANDINGAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN PPKN DENGAN MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN ONLINE DAN PEMBELAJARAN TATAP MUKA PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 REJOSO TAHUN 2020. Diploma thesis, STKIP PGRI NGANJUK.

[img] Text (ABSTRAK (BAHASA INDONESIA))
view_usp=sharing

Download (72kB)
[img] Text (ABSTRAK BAHASA INGGRIS)
view_usp=sharing
Restricted to Repository staff only

Download (72kB) | Request a copy
[img] Text (ARTIKEL)
view_usp=sharing
Restricted to Repository staff only

Download (65kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 1)
view_usp=sharing
Restricted to Repository staff only

Download (72kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
view_usp=sharing
Restricted to Repository staff only

Download (72kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
view_usp=sharing
Restricted to Repository staff only

Download (65kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
view_usp=sharing
Restricted to Repository staff only

Download (72kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
view_usp=sharing
Restricted to Repository staff only

Download (72kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
view_usp=sharing

Download (65kB)
Official URL: https://www.stkipnganjuk.ac.id/

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah 1) Ingin mengetahui hasil belajar menggunakan metode pembelajaran online di kelas X SMA NEGERI 1 REJOSO. 2) Ingin mengetahui hasil belajar menggunakan metode pembelajaran tatap muka di kelas X SMA NEGERI 1 REJOSO. 3) Ingin mengetahui perbedaan hasil belajar menggunakan metode pembelajaran online dan pembelajaran tatap muka pada materi ppkn di kelas X SMA NEGERI 1 REJOSO. Penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan desain penelitian quasi experimental. Penelitian eksperimen ini mencoba meneliti ada tidaknya perbedaan perbandingan satu atau lebih kelompok eksperimen yang diberi perlakuan satu atau perlakuan dua. Tempat penelitian ini di SMA NEGERI 1 REJOSO tahun pelajaran 2019/2020. Populasi penelitian yaitu kelas X SMA NEGERI 1 REJOSO sedangkan sampelnya adalah X MIPA 2 sejumlah 32 siswa dan X MIPA 5 sebanyak 32 siswa. Teknik pengumpulan data melalui observasi dan pretest dan postest. Kelas X MIPA 2 sebagai kelas kontrol menggunakan metode pembelajaran online sedangkan kelas X MIPA 5 sebagai kelas eksperimen menggunakan metode pembelajaran tatap muka. Teknik analisis data yang di gunakan adalah analisis data statistik t-test. Berdasarkan hasil nilai tes siswa nilai rata-rata posttest menggunakan metode online pada kelas X MIPA 2 adalah 76,375 dan nilai rata-rata posttest menggunakan metode tatap muka pada kelas X MIPA 5 adalah 78,0625. Dengan demikian dapat dikatakan terdapat selisih nilai rata-rata sebesar 1,6875. Maka dapat disimpulkan lebih efektif menggunakan metode pembelajaran tatap muka daripada menggunakan metode pembelajaran online pada mata pelajaran ppkn kelas X MIPA SMA NEGERI 1 REJOSO .

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: INFO : perpustakaan@stkipnganjuk.ac.id
Uncontrolled Keywords: Perbandingan hasil belajar ppkn, metode pembelajaran online, metode pembelajaran tatap muka
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: ILMU KEPENDIDIKAN > S1 PPKn
Depositing User: K.U.Perpustakaan Workshop
Date Deposited: 06 May 2021 09:44
Last Modified: 06 May 2021 09:44
URI: http://repository.stkipnganjuk.ac.id/id/eprint/95

Actions (login required)

View Item View Item